Merawat Budaya Untuk Melestarikan Tradisi
8 - Apr - 2017 | 20:27 | by: JP_mks Redaksi
Temanggung,JPM -- Kepala desa Wonosari, Kec. Bulu, Kab. Temanggung, Agus Parmuji menilai, kekentalan adat dan kerukunan gotong royong masih mengakar di desa-desa di lereng gunung Sumbing, Sindoro, dan Prahu.
Hal ini dibuktikan ketika di bulan Rojab, hampir semua desa di lereng gunung-gunung tersebut menggelar ritual demi kelestarian sebuah tradisi.
Dituturkan Agus, setelah terdengar bunyi kentongan di pagi hari sekitar jam 7.30 wib, warga berbondong-bondong menuju punden (tempat keramat), sambil membawa rakitan yang dibawa dengan tenong dan bakul yang berisikan ingkung (ayam masak), lanyahan (sayur mayur, tempe, krupuk), ketan salak (wajik merah, ketan putih), dan pisang rojo.
“Tradisi tersebut merupakan tradisi yang sudah turun temurun dari nenek moyang dengan maksud dan tujuan mendoakan leluhur atau pepunden yang diyakini telah mampu membawa perubahan di daerah tersebut dan juga sebuah penghormatan kepada leluhur,” kata Agus di Temanggung, Jumat (07/04).
Agus mengungkapkan, leluhur atau pepunden, menurut keterangan cerita adalah seoarang ulama yang telah membawa bibit tembakau ke daerah lereng pegunungan. Beliau adalah Ki Ageng Makukuhan.
“Ki Ageng Makukuhan diyakini oleh masyarakat setempat merupakan seorang Wali Allah yang bertugas menyebarkan ilmu keagamaan di daerah pegunungan dan juga seorang ahli pertanian,” terang dia.
Menurut cerita yang berkembang, bahwa tembakau diambil dari kata “tambaku” (obatku), maksudnya, obat kelaparan atau obat keterpurukan masyarakat pada jaman dahulu sehingga dengan tanaman tersebut masyarakat bisa bertahan hidup.
Adat tradisi “Rejepan” dilakukan rutin di setiap desa-desa pada bulan Rojab antara tanggal 10 sampai 15 kemudian pada siang hari dilanjutkan “Njereng Gamelan” atau pentas kesenian adat ritual sebagai bentuk perawatan keanekaragaman budaya, adat istiadat, dan tradisi.
“Adalah tugas dan tanggung jawab bersama untuk menjaga dan merawat ragam budaya, adat istiadat, dan tradisi,” pungkas dia.
(APTI/Dauz)
BERANDA | RSS 2.0 | KATEGORI: Berita Makasssar' Ta,Berita Utama,Budaya,FOTO | Both comments and pings are currently closed.
Kategori Berita Makasssar' Ta
- Foto : Danny Menyempatkan Diri Melayat Ke Rumah Duka
- Anak Jalanan Dari Luar Kota Serbu Makassar
- Fit and Proper Test di Gerindra, Danny Paparkan Kota Dunia
- Walikota Makassar Melepas Sahur On The Road Yang Digelar TENANT HP Zone MTC
- Safari Ramadhan, Sekda Pemkot Makassar Kunjungi Kec. Tallo
- Danny Pomanto Adalah Walikota Istimewah, Inilah Pujian Rektor ITB
- Ribuan Anak Penuhi Pantai Losari Semarakkan Gerakan Salat Subuh Berjamaah
- Sukseskan Program Makassar 2x+Lebih Baik Lurah Kaluku Bodoa Dan Warga Cat Lorong
- 24 Program Inovasi Walikota Makassar Menjadi Pertimbangan Dewan Adipura Di Jakarta
- Walikota Makassar Sahur On The Road Bersama Anak Panti Asuhan Rezki Ananda
- Pelantikan Dan Pengukuhan Pengurus Gammara’na DP, Oleh Danny Pomanto Dikediaman Fw
- Danny Pomanto Bersuka Ria Saat Bersama Anak-Anak Warga Buloa
- Safari Ramadhan Warga Antusias Foto Bersam Walikota Danny
- Didampingi Sekda, Wakil Walikota Tinjau Lokasi Kebakaran Pasar Butung
- Presiden Joko Widodo Dijadwalkan Buka Harkopnas ke – 70 di Makassar
- Bappeda Gelar WorKshop Pengembangan Produk dan Jenis Usaha Program Bulo
- Danny Pomanto Paparkan Usulan LRT Makassar di Depan KPBU
- Safari Ramadhan, Wali Kota Minta Jamaah Doakan Makassar Kembali Raih Adipura
- Genjot Realisasi Infrastruktur Transportasi Kereta Api, Danny Gelar Rakor
- Sosialisasi dan Koordinasi Tehnis Kepesertaan Pegawai Pemerintah Non ASN Pemkot Makassar
Kategori Berita Utama
- Ditlantas Polda Sulsel Siapkan Mudik Gratis..!
- Idenesia Metro TV Hadir Di Desa Pabbentengan Maros
- Dishub Tegakkan Perwali Tentang Larangan Parkir
- Anak Jalanan Dari Luar Kota Serbu Makassar
- Fit and Proper Test di Gerindra, Danny Paparkan Kota Dunia
- Avnet Inc. Dianugerahi Tiga Penghargaan oleh Micron Technology Kategori Best-in-Class Technical dan Business Performance
- Berbuka dan Berbagi Bersama Komunitas Bukalapak Serentak di 38 Kota di Indonesia
- Walikota Makassar Melepas Sahur On The Road Yang Digelar TENANT HP Zone MTC
- Penanganan Bibit di Musim Hujan, PertanianSulsel
- Lurah Kaluku Bodoa Undang Camat Tallo dan Warga Buka Puasa
- Kolonel Laut Didik Joko Bersama Yayasan Anak Bangsa Berakhak Mulia, Bantu Operasi Bayi Penderita Hidrosepalus
- Tempat Fitnes Tak Miliki Izin Dibongkar Petugas Dinas DTRB
- Video:Evaluasi Kementrian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Ombudsman RI
- Safari Ramadhan, Sekda Pemkot Makassar Kunjungi Kec. Tallo
- Dpo Curas Enam Bulan Akhirnya Roboh Diterjang Timah Panas Polisi
- Konfirmasi Permasalahan Amdal Toko Cahaya, Camat Panakkukang Cuek
- Ribuan Anak Penuhi Pantai Losari Semarakkan Gerakan Salat Subuh Berjamaah
- Sukseskan Program Makassar 2x+Lebih Baik Lurah Kaluku Bodoa Dan Warga Cat Lorong
- Kapolda Sulsel Dan Pejabat Utama Buka Puasa Bersama Para Awak Media
- Pengurus Partai Gerindra Gelar Buka Puasa Bersama
Kategori Budaya
- Idenesia Metro TV Hadir Di Desa Pabbentengan Maros
- Makassar Rajai Penyelenggaraan Pemerintahan Nasional
- Merawat Budaya Untuk Melestarikan Tradisi
- Danlantamal VI Dan Ketua Korcab VI Djat Hadiri Hari Jadi Kab. Gowa Ke-696
- Kadin Duga Ada Motif Kepentingan Persaingan Usaha Soal Masalah Semen Indonesia
- Peresmian Patung Sultan Hasanuddin
- Disdik Sosialisasi Museum Lagaligo
- Sarung, di Indonesia buat sholat, di Mesir malah jadi bahan tertawaan
- Gelar Wicara dan Pameran Karya Bertemakan “Kampung Tugu: Jejak Akulturasi Budaya Portugis dan Indonesia”
- Peluncuran Buku Cergam Cerita Rakyat Sorong Selatan
- Raja Lampung dengan Raja Gowa Bertemu di Malino
- Sosialisasi UU No 11 Tahun 2010 Tentang Cagar Budaya
- Pesantren Berwawasan Umum Berbasis Islami
- Maudu Lompoa, Cikoang Takalar
- Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1436 Di Maros
- Maulid Akbar Keluarga Besar Tarekat Khawalatiah Samman
- Maulid Nabi Muhammad SAW di Kaemba 1 Marusu
- Apel Pengamanan Dalam Rangka Kunjungan Presiden RI 1
- Sejarah: Makam Syekh Yusuf
- BERITA FOTO: Pesta Rakyat Bunga Ejaya Beru
Kategori FOTO
- Ditlantas Polda Sulsel Siapkan Mudik Gratis..!
- Idenesia Metro TV Hadir Di Desa Pabbentengan Maros
- Dishub Tegakkan Perwali Tentang Larangan Parkir
- Anak Jalanan Dari Luar Kota Serbu Makassar
- Fit and Proper Test di Gerindra, Danny Paparkan Kota Dunia
- Avnet Inc. Dianugerahi Tiga Penghargaan oleh Micron Technology Kategori Best-in-Class Technical dan Business Performance
- Berbuka dan Berbagi Bersama Komunitas Bukalapak Serentak di 38 Kota di Indonesia
- Walikota Makassar Melepas Sahur On The Road Yang Digelar TENANT HP Zone MTC
- Penanganan Bibit di Musim Hujan, PertanianSulsel
- Lurah Kaluku Bodoa Undang Camat Tallo dan Warga Buka Puasa
- Kolonel Laut Didik Joko Bersama Yayasan Anak Bangsa Berakhak Mulia, Bantu Operasi Bayi Penderita Hidrosepalus
- Tempat Fitnes Tak Miliki Izin Dibongkar Petugas Dinas DTRB
- Safari Ramadhan, Sekda Pemkot Makassar Kunjungi Kec. Tallo
- Konfirmasi Permasalahan Amdal Toko Cahaya, Camat Panakkukang Cuek
- Ribuan Anak Penuhi Pantai Losari Semarakkan Gerakan Salat Subuh Berjamaah
- Sukseskan Program Makassar 2x+Lebih Baik Lurah Kaluku Bodoa Dan Warga Cat Lorong
- Pengurus Partai Gerindra Gelar Buka Puasa Bersama
- Pelaku Penikmat Sabu Diamankan Tim Polsek Makassar
- 24 Program Inovasi Walikota Makassar Menjadi Pertimbangan Dewan Adipura Di Jakarta
- JPI Akan Berjuang Memenangkan IYL