Makassar, 18 August 2017

Lomba Balap Motor Unik di Barru

12 - Aug - 2017 | 18:05 | by: JawapossMakassar.com admin
Lomba Balap Motor Unik di Barru

BARRU, JPM–Dalam rangka sykuran pesta panen serta menyongsong  hari kemerdekaan RI yang ke 72, panitia  Forum Pemuda Goa Thogenra (FPGT) melaksanakan Lomba Motor Petani (Taxi) yang diikuti 42 peserta dengan kategori kelas bebek 110 cc/115 cc 4 Tak, kelas bebek 125 – 4 Tak, kelas bebek 110 – 120 cc 2 Tak,  berikut kelas bebek campuran dengan memperebutkan piala, piagam serta uang pembinaan dari panitia,  berlangsung di Desa Madello, kecamatan Balusu kabupaten Barru.

Maqbul selaku sekretaris Panitia mengatakan tujuan lomba ini adalah pertama  memperkenalkan Desa Lampoko yang begitu banyak hal positif duwilayah ini terutama menyangkut pertanian, dan ke dua ivent ini diharapkan menjadi ajang bersilatuhrahmi anatara warga yang satu dengan warga lainnya”Ujar Maqbul Sekretaris Panitia Lomba, sabtu 12/8/2017 .

Hadir di acara itu sekaligus membuka lomba TAXI ialah Plt. Bupati Barru Ir.H.Suardi Saleh,M.Si yang diwakili Kepala dinas Pemuda dan Olah Raga, Rahmat Djafar.

(Laporan:Map)


BERANDA | RSS 2.0 | KATEGORI: Berita Utama,FOTO,Sul-Sel | Responses are currently closed, but you can TRACKBACK .

Comments are closed.

Kategori Berita Utama

Kategori FOTO

Kategori Sul-Sel